Riverside Golf Club kembali menjadi panggung persaingan presisi dan ketangguhan melalui ajang Beauty on the Green Golf Tournament 2025 yang berlangsung pada Senin (24/11/2025). Tepat pukul 06.45 WIB, para pegolf dari berbagai kategori mulai menapaki fairway pertama, siap menaklukkan salah satu lapangan paling menantang di Jawa Barat—dengan kontur dinamis, green yang cepat, serta lanskap tropis […]
Tag Archives: lapangan
Setelah sukses menyelenggarakan “2025 JKC Turnamen Junior Golf – A WAGR Counting Event” untuk ketiga kalinya pada akhir Oktober lalu—yang diikuti 144 pegolf junior dari lima negara dan berbagai provinsi di Indonesia di Royale Golf Club, Jakarta—Indonesia Junior Golf (IJG) kembali menggelar seri kesembilan sekaligus seri penutup IJG Premier League 2025. Ajang yang berlangsung di […]
Pegolf Australia, Wade Ormsby, mencatatkan prestasi bersejarah dengan menjadi juara perdana Jakarta International Championship 2025 (Jakic). Atlet berusia 45 tahun itu berhasil menaklukkan Scott Vincent dari Zimbabwe melalui babak play-off sudden death pada Minggu (5/10/2025). Laga penentuan antara Wade dan Vincent berlangsung sangat ketat. Keduanya terpaksa memainkan play-off setelah sama-sama mencatatkan skor total 268 atau […]
BPR Lestari Jatim kembali menunjukkan komitmennya dalam mendukung aktivitas komunitas serta perkembangan industri properti di Jawa Timur. Komitmen tersebut terlihat melalui keterlibatannya sebagai salah satu sponsor dalam APERSI Golf Tournament 2025 yang berlangsung di Lapangan Golf Araya pada Sabtu (22/11). Acara ini merupakan bagian dari rangkaian peringatan Hari Ulang Tahun ke-27 APERSI. Lebih dari 100 […]
Pembangunan driving range di area Kompleks GOR Segiri, Kelurahan Bugis, Kecamatan Samarinda Kota, kini memasuki tahap penyelesaian. Fasilitas ini digadang-gadang menjadi salah satu ikon baru olahraga modern di jantung kota. Berbeda dari proyek fasilitas olahraga pada umumnya, pembangunan yang menelan anggaran Rp61,8 miliar ini mengadopsi pendekatan GH² dengan dukungan teknologi canggih. Konsep latihan golf digital […]
Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Batam, Firmansyah, resmi membuka Turnamen Batam Pro-Am Golf 2025 yang berlangsung di Palm Spring Golf, Nongsa, pada Sabtu (22/11/2025). Ajang yang digagas Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora RI) ini menjadi wadah pertemuan antara pegolf profesional dan amatir, sekaligus bagian dari program strategis untuk menjaring calon atlet golf berkelas internasional. Dalam sambutannya, […]
Pangdam XIV/Hasanuddin, Mayjen TNI Bangun Nawoko, turut hadir dan berpartisipasi dalam kegiatan Charity Golf yang digelar sebagai sarana olahraga sekaligus memperkuat sinergi antara TNI–Polri, Kejaksaan, dan masyarakat. Kegiatan tersebut berlangsung di Lapangan Golf Padivalley, Kabupaten Gowa, pada Sabtu (22/11/2025). Dengan suasana yang santai namun penuh kekompakan, acara ini menjadi wadah penting untuk mempererat komunikasi lintas […]
Dalam upaya memperluas kolaborasi lintas sektor dan menebar manfaat bagi sesama, Synergy Golf Indonesia bersama Yayasan Synergy Indonesia menyelenggarakan Charity Golf Tournament di Emeralda Golf Club, Depok, pada 14 November 2025. Mengusung tema “5HARING IS CARING”, turnamen ini menjadi gelaran kelima dari rangkaian kegiatan serupa yang rutin diadakan sebagai wujud komitmen mereka dalam mendukung kegiatan […]
Golf merupakan olahraga yang dimainkan di area terbuka, di mana pemain memakai berbagai jenis stik untuk memukul bola berukuran kecil menuju sebuah lubang. Tujuannya adalah menyelesaikan seluruh rangkaian lubang dengan jumlah pukulan paling sedikit. Menurut Britannica, satu ronde permainan golf umumnya terdiri dari 18 lubang, yang menjadi standar pada banyak lapangan modern. Total panjang lapangan […]
BEGC bersama komunitas golf Batam mengadakan kegiatan “penyempurnaan golf” bertajuk Ngopi Bareng BEGC dan Coaching Clinic yang menghadirkan tiga pro Batam, Pro Deny Supriyadi, Pro Masdar Mengkhawany, dan Pro Doel Soedarsono, di Driving Range Kongkow. Program ini terselenggara melalui kolaborasi antara BEGC dan Astra Daihatsu Batam. Dalam wawancara via WhatsApp dengan GolfJoy Indonesia, Ketua Umum […]










