Tim Golf Indonesia berhasil menyelesaikan rangkaian pertandingan di SEA Games Thailand 2025 dengan pencapaian gemilang, yaitu meraih satu medali perak dan satu medali perunggu. Perlombaan yang berlangsung di Siam Country Club Pattaya, Chonburi, berakhir pada Minggu (14/12). Pelatih Tim Golf Indonesia, Alga Topan, memberikan apresiasi tinggi atas perjuangan atlet, mengakui bahwa “Pertandingan berjalan sangat ketat. […]
Tag Archives: timgolfindo
Fluktuasi dan momen-momen brilian ini menegaskan pentingnya peran Coach Alga dalam menjaga fokus dan kepercayaan diri para atlet golf Timnas agar performa mereka tetap optimal. source: golfjoy.co.id by: ferdy deanoval


