Visi Baru Golf Indonesia: Menuju Olahraga yang Inklusif

Label golf sebagai olahraga eksklusif yang hanya bisa dinikmati kalangan berdompet tebal perlahan ingin diubah di Indonesia. Kendati tingginya biaya perlengkapan dan akses lapangan menjadi tantangan, harapan agar olahraga ini semakin merakyat terus tumbuh. Hal ini diamini oleh Ashok Kumar (AVP Golf House Indonesia) yang meyakini bahwa perkembangan zaman akan membawa golf bertransisi menjadi olahraga yang jauh lebih inklusif.

source: kompas.com

by: ferdy deanoval

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *